Wisata Pantai Pulang Syawal





Pantai Pulang Syawal terletak di kawasan pantai Sundak Kecamatan Tepus, tepatnya di sebelah timur Pantai Sundak. Pantai berpasir putih yang menghampar dari timur hingga barat ini terbilang baru dan cukup indah. Pantai ini hampir tidak pernah sepi pengunjung, baik dari luar kota maupun pengunjung lokal, bahkan turis mancanegara.
Di bagian barat dari pintu masuk pantai, terdapat gunungan batu karang yang cukup besar dan elok. Dibalik batu karang tersebut terdapat pantai berpasir putih yang cukup luas.
Terkenal karena kelengkapan fasilitas yang disediakan. Antara lain penginapan, jetski, restoran, gazebo, pondok panggung dan lain-lain.

(sumber : www.wisata.gunungkidulkab.go.id)

Informasi dan paket wisata Gunungkidul

WA / SMS / Telp : 087839900200 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar